Stok Barang Dengan Excel

Panduan aplikasi Persediaan dg excel • 1. Aplikasi Persediaan dengan Excelwww.xclmedia.com 1 • Aplikasi Persediaan dengan Excel APLIKASI PERSEDIAAN DENGAN EXCELPENDAHULUANLaporan persediaan merupakan informasi penting dalam pengelolaan persediaan,Informasi penting yang harus ada dalam laporan persediaan di antaranyainformasi barang masuk, barang keluar dan saldo akhir. Melalui informasitersebut bisa dianalisa perputaran sebuah barang dalam persediaan. Semakinbanyak barang yang keluar, maka semakin bagus perputaran barang tersebut.Untuk menghasilkan sebuah laporan persediaan perlu adanya sebuah sistematau aplikasi.

Stok Barang Dengan Excel

Sistem yang kami bangun menggunakan Excel, karena kamipandang Excel paling banyak digunakan orang. Sistem ini sangat sederhana,namun cukup mewailik untuk menghasilkan laporan persediaan, meliputiinformasi barang masuk, barang keluar dan saldo akhir.

Metode hargapokok yang digunakan menggunakan sistem harga pokok rata-rata, yakniperhitungan berdasarkan harga pokok saldo awal dan harga pokok barang yangmasuk. Jika digambarkan ke dalam sebuah perumusan sebagai berikut.Selanjutnya nilai hpp tersebut digunakan untuk hpp barang keluar (penjualan)dan hpp saldo akhir persediaan. Www.xclmedia.com 2 • Aplikasi Persediaan dengan ExcelCARA PENGGUNAAN APLIKASI PERSEDIAANPenggunaan aplikasi persediaan ini cukup mudah karena sistemnya dibanguncukup sederhana.

Dengan beberapa halaman yang singkat ini, kami pastikananda akan bisa memahami dan menerapkannya dengan baik.1. Isi terlebih dulu identitas pada sheet 'Menu' - Nama Perusahaan - Laporan Bulan - Tahun Sebagai contoh, misal PT.

Media Komputer akan membuat membuat laporan persediaan berdasarkan transaksi persedian bulan Januari 2007. Berdasarkan informasi tersebut apabila diisi ke dalam sheet 'Menu' sebagai berikut www.xclmedia.com 3 • Aplikasi Persediaan dengan Excel2. Selanjutnya menyiapkan daftar barang yang memuat kode barang, nama barang, unit dan harga pokok barang. Media Komputama memiliki daftar barang berdasarkan saldo barang pada tanggal 31 Desember 2006 sebagai berikut. Berdasarkan data tersebut inputlah kode barang dan nama barang ke dalam sheet 'Daftar' sebagaimana gambar berikut. Www.xclmedia.com 4 • Aplikasi Persediaan dengan Excel Tambahkan data pada kolom Limit Stok, yakni sebagai informasi batas stok terendah. Informasi tersebut akan muncul di sheet 'Laporan' apabila jumlah unit stok bersaldo sama dengan nilai limit stok tersebut, yang akan muncul dalam bentuk baris stok berwarna hijau.3.

Pengurusan Stok Barang Excel (sistem rekod barang ada dalam stok) ok? Pengurusan Stok Barang Excel (sistem rekod barang ada dalam stok) article at Blog Norazizah. Stok barang dengan excel - Seiring makin majunya pertumbuhan teknologi yang selalu berinovasi dalam memenuhi kebutuhan para penggunanya, banyak dari produsen.

Pada artikel kali ini admin akan memberikan contoh latihan yaitu membuat Aplikasi Stok Barang Rumus Excel. Mudah-mudahan aplikasi/format ini bermanfaat untuk sobat-sobat yang membutuhkannya. Aplikasi Stok Barang Rumus Excel dibuat secara sederhana, namun rumus yang diperlukan cukup lumayan kompleks dan membutuhkan. Program stokbarang adalah aplikasi database untuk distributor yang memiliki banyak supplier dan customer, dengan harga barang yang bervariasi, harga sebuah barang.

Berdasarkan data daftar barang PT. Media Komputer di atas, input pula saldo awal barang ke dalam sheet 'Saldo'. Pengisian data dilakukan secara manual kecuali kolom 'Nama Barang' dan 'Jumlah' yang merupakan kolom sel-sel rumus fungsi. - Isilah kode barang berdasarkan kode barang yang ada pada sheet 'Daftar'. Bisa dilakukan dengan cara meng-copy kode barang sheet 'Daftar' ke dalam sheet 'Saldo', maka kolom 'Nama Barang' akan menyesuaikan dengan masing-masing kode. - Lengkapi pula kolom 'Unit' dan 'Hpp', maka kolom 'Jumlah' akan menghitung jumlah harga barang berdasarkan perkalian antara unit dan hpp barang. Www.xclmedia.com 5 • Aplikasi Persediaan dengan Excel4.

Lengkapi sheet 'Laporan' pada kolom 'Kode' sehingga data-data yang diinput melalui sheet Saldo Awal, Keluar dan Masuk dapat ditampilkan ke dalam sheet 'Laporan' sesuai dengan masing-masing kode barang.5. Flatbedscanner11 Scsi Scanner Device Driver. Lengkapi data supplier atau pemasok tetap barang ke dalam sheet 'Sup- plier'. Data ini sebagai database pemasok yang nantinya dapat tampilkan dalam sheet 'Masuk' untuk melengkapi data pembelian. Pengisian data ini dilakukan secara manual untuk semua kolom.

Www.xclmedia.com 6 • Aplikasi Persediaan dengan Excel6. Lengkapi pula data customer atau pelanggan tetap ke dalam sheet 'Cus- tomer'. Untuk customer umum buatlah data 'customer cash' yang bisa digunakan untuk data customer secara umum. Data ini sebagai database pelanggan yang nantinya dapat tampilkan dalam sheet 'Keluar' untuk melengkapi data penjualan. Pengisian data ini dilakukan secara manual untuk semua kolom.7. Sheet 'Masuk' untuk mengisi penerimaan barang, bisa berupa pembeliau atau retur barang. Untuk setiap transaksi diisi secara lengkap pada tiap-tiap baris.